Cara Kilat mendapatkan Uang di Snack Video !!

Setelah beberapa waktu lalu pernah kita bahas tentang aplikasi penghasil uang VideoBuddy yang bisa kalian baca-baca lagi disini, kini ada satu lagi aplikasi penghasil uang yang beberapa waktu lalu sempat diblokir Kemenkominfo atas permintaan Otoritas Jasa Keuangan karena tidak terdaftar sebagai Penyelenggara Sistem Elektronik (PSE) Kementerian Komunikasi dan Informatika, dan tidak memiliki badan hukum dan izin di Indonesia.

Kini aplikasi Snack Video sudah bisa di akses dan di nikmati lagi oleh penggunanya. Satgas Waspada Investasi (SWI) memberikan izin kepada aplikasi Snack Video untuk beroperasi kembali, setelah beberapa waktu lalu diblokir. Ketua SWI Tongam Lumban Tobing mengatakan, Snack Video telah mendapatkan izin yang diperlukan untuk beroperasi di Indonesia. "Satgas Waspada Investasi juga menyampaikan bahwa terdapat satu entitas yang ditangani Satgas telah mendapatkan izin usaha yaitu Snack Video, sehingga dilakukan normalisasi atas aplikasi yang telah diblokir," tuturnya dalam keterangan tertulis, Rabu (5/5/2021).

Sekilas aplikasi SnackVideo memiliki tampilan yang hampir mirip TikTok. Namun berbeda dengan platform illegal lainnya seperti Vtube, TiktokCash atau aplikasi lainnya yang harus berinvestasi atau membayar sejumlah uang untuk keanggotaan terlebih dahulu.

BACA JUGA : Mau Nonton Youtube Yang menghasilkan uang, Begini caranya !!!

Snack Video menyediakan platformnya sebagai panggung bagi calon bintang untuk dikenal dan diakui oleh banyak orang. Selain itu, terdapat berbagai macam program bagi pengguna, seperti Gebyar Lebaran Snack, Snack Weekly Star, dan terbaru Original Rising Music Talent.

Setiap pengguna dapat mengikuti program yang kekinian dan seru sekaligus berkesempatan untuk memenangkan hadiah atau menjadi bintang populer di aplikasi Snack.Aplikasi video pendek ini punya keragaman fitur, aktivitas, dan konten video yang berkisar dengan musik, tari, komedi, makeup, olahraga, wisata hingga kehidupan sehari- hari.

Berikut ini Aplikasi Snack Video penghasil uang paling trend tahun 2021
Berikut ini Cara lengkap Hasilkan Uang Dari Aplikasi Snack Video yang akan dibahas dalam artikel ini. Mulai dari download aplikasi, cara cepat hasilkan uang, cara nukar koin ke uang tunai dan tarik uang ke rekening. Serta seputar snack video secara komplit bahkan cara download video snacka video tanpa watermark.

Untuk mendapatkan penghasilan awal dengan memasukkan kode undangan atau kode referral 962 598 045 , menonton video dan mengundang teman alias pengguna baru.


Setiap pengguna berkesempatan untuk mendapatkan koin yang bisa ditukar uang tunai secara otomatis.
Pengumpulan koin dapat dilakukan apabila pengguna berhasil menyelesaikan misi-misi dari Snack Video.
Diantara misi yang harus diselesaikan bagi pengguna baru adalah memasukkan kode Undang atau referal punya orang lain (962 598 045) atau klik gabung DISINI.

Lalu misi selanjutnya like 2 video dan ikuti 2 akun lain serta selesai menonton video.

Tiap kali login lakukan check in jika diminta.
Aplikasi snack video ini bisa didapatkan secara resmi melalui perangkat iOS maupun Android.
Snack Video di Indonesia berada di bawah naungan perusahaan bernama PT Karya Kreatif Nusantara.
"Snack Video berkomitmen untuk mematuhi hukum dan peraturan Indonesia dan bekerja sama dengan pihak berwenang Indonesia untuk menciptakan pengalaman pengguna yang positif dan memfasilitasi interaksi sosial secara global," kata Head of Global Operations Snack Video Yumi.

Jadi saat ini penggunaan snack video sudah sangat aman dan bisa menghasilkan uang. Ada sejumlah cara untuk menghasilkan uang atau koin dengan cepat, serta bagi yang penasaran berapa nilai tukar koin snack video ke rupiah ada di artikel ini.

Cara aktifkan pengumpulan koin
- Instal dulu snack video melalui Play Store (android) atau App Store (IOS).
- Login menggunakan nomor telpon, email ataupun FB.
- Tekan logo kuning seperti gambar peti
- Masukkan kode undangan snack video milik temanmu (962 598 045)
- Like 2 video dan ikuti 2 akun temanmu pastikan juga menonton video minimal 30% (pengguna baru)
- Lalu tekan Check In maka koin sudah bisa dikumpulkan.

Cara Cepat Kumpulkan koin di Snack Video
- Buka Snack Video lalu buka logo kuning bergambar peti atau Rp
- Silahkan salin kode undangan dan share di media sosial facebook, twitter, instagram WhatsApp dan lain sebagainya untuk undang teman baru.
- Lakukan Check-in harian
- Bukalah video tanpa diskip
- Lakukanlah dengan sehat dan tidak melanggar aturan agar koin tersebut bisa cair.
Tiap kali kamu berhasil mengundang teman baru memasukkan kodemu maka berpeluang mendapatkan Rp 52 ribu.

Nilai Tukar Koin Snack Video ke Rupiah
- 50 Koin : 1 Rupiah
- 100 Koin : 2 Rupiah
- 1.000 Koin : 20 Rupiah
- 10.000 Koin : 200 Rupiah
- 100.000 Koin : 2.000 Rupiah
- 1.000.000 Koin : 20.000 Rupiah
- 5.000.000 Koin : 100.000 Rupiah
- 10.000.000 Koin : 200.000 Rupiah
Jadi untuk mendapat uang ratusan ribu, kamu perlu mengumpulkan koin hingga 5-10 juta koin.
Dengan nilai koin 10 juta bisa mendapatkan uang sebanyak Rp 200 ribu.
Kumpulkan koin untuk dapatkan uang hingga ratusan ribu tidaklah sulit kamu hanya perlu menonton video.
Paling cepat dengan mengundang member dengan kode referal. Koin yang kamu dapatkan bisa lebih banyak yaitu puluhan ribu per membernya.

Waktu Penukaran Koin
- Koin akan terkumpul otomatis saat kita melihat video-video dalam aplikasi.
- Koin akan secara otomati ditukarkan ke saldo tunai sebelum jam 8 pagi.
- Kamu bisa menarik uang hasil kerjamu di Snack Video dengan minimal 15.000 saja.

Cara Menarik Uang di Snack Video
Berikut ini cara menarik uang di Snack Video :
1. Klik tombol 'Menarik Tunai' dibawah jumlah uang yang kamu dapatkan dalam bentuk rupiah.
2. Selanjutnya kamu pilih jumlah nominal yang ingin ditarik melalui Gopay dari akun gojek atau aplikasi OVO, dan juga Dana. Nominal yang bisa kamu cairkan terdiri dari Rp 15 ribu, Rp 20 ribu, Rp 30 ribu, Rp 50 ribu, hingga dengan Rp 250 ribu.
3. Klik konfirm dan klik kas keluar. Selanjutnya, langsung cair ke akun Gopay, OVO atau Dana. Kamu bisa cek uangnya masuk melalui aplikasi Gopay, OVO atau Dana.
4. kamu bisa melakukan pencairan uang Snack Video setiap hari dengan limit transaksi atau batas maksimal Rp 250 ribu per hari untuk satu kali tarikan.
5. Jika kamu sudah menukar koin Snack Video menjadi rupiah melalui Gopay, maka dari aplikasi Gojek kamu bisa pilih fitur bayar atau transfer bank.
6. Terakhir, tansfer nominal Gopay tersebut ke akun Bank yang kamu pakai. Selanjutnya, pergi ke ATM untuk tarik tunai uang hasil Snack Video.

Untuk penarikan disarankan menggunakan Aplikasi DANA
UNTUK APLIKASI dana bisa download DISINI, DAN JANGAN LUPA MASUKKAN KODE hKevO6

Cara Daftar Aplikasi Snack Video
1. Pertama download Aplikasi Snack Video di aplikasi Playstore atau AppStore Klik download DISINI
2. Setelah download, anda diminta masuk dengan membuat akun.
- Masuk dengan Facebook
- Masuk dengan Telepon
3. Sebagai contoh, jika masuk dengan telepon anda akan diminta masukan kode verifikasi yang dikirim melalui SMS.
4. Masukan kode verifikasi.
5. Pilih jenis kelamin dan hari ulang tahun
6. Selesai.

Jangan lupa klik LINK INI lalu di follow untuk info terbaru

Cara cepat hasilkan koin di Snack Video dengan mengikat kode undangan
Langkah 1: Unduh, instal, dan buka SnackVideo
Langkah 2: Terima undangan atau isi kode undangan di halaman acara
Langkah 3: Masuk ke akun Anda, tonton video, dan hasilkan uang
Undang pengguna baru dan pastikan Rp 36.000
- Undang teman dengan membagikan kode yang tersedia 962 598 045
- Hasilkan hingga Rp 9.000 teman mengisi kode undangan anda
- Hasilkan hingga Rp 19.000 teman-teman menonton video selama 2 hari lagi, 15 hari per hari.
- Hasilkan hingga Rp 8.000 teman terus menonton video.

Undangan pengguna baru, setelah verifikasi berhasil, anda mendapatkan hadiah 9.000 kain di hari pertama
Setelah berhasil mengundang teman baru, anda perlu menonton video berlangsung selama 3 hari dan lebih dari 15 menit setiap hari di snackVideo, dan anda mendapatkan koin.
Teman terus menonton video anda mendapatkan hadiah setiap hari, dan setiap teman bisa menghasilkan anda hingga 8.000 koin.
Aplikasi Snack Video ada beberapa misi yang dapat kamu lakukan untuk mengumpulkan koin.
Koin inilah yang akan ditukarkan dengan uang yang bisa kamu tarik.
Misi yang ada di Snack Video antara lain :
- Misi login sekali dalam sehari
- Misi tontonan setiap saat
- Misi upload video
- Misi invite teman

Invite teman merupakan misi yang memiliki keuntungan yang sangat tinggi yakni Rp 52.000,00 per pengguna baru.

Download Video Snack Video Tanpa Watermark
Video lucu dan menarik dalam snack video juga dapat di download dengan mudah melalui panah kebawah atau download di aplikasi.
Namun cara itu akan menampilkan watermark pada video.
Agar tidak muncul watermark ada bebera trik yang harus dilakukan.
1. Buka aplikasi Snack Video APK
2. Cari Video yang ingin di Download
3. Tonton hingga selesai Video tersebut
4. Keluar dari Aplikasi Snack Video APK
5. Buka File Manajer > Pengaturan
6. Non Aktifkan fitur > Sembunyikan file system
7. Buka Penyimpanan Internal
8. Buka Folder > Kwai-video-bulldog
9. Buka Folder > .awesome_cache
10. Buka Folder > cache_v2
11. Buka Folder > Media
12. Rubah semua file berakhiran .acc menjadi .mp4
13. Pindahkan semua file .mp4 tadi ke folder Lain
14. Selesai.
Kamu sudah bisa menikmati video dari snack video tanpa ada watermark yang dianggap mengganggu.

Info terbaru tentang sosial masyarakat, event, wisata, budaya dan kuliner yang lagi hits.

No comments: